Angkasa Pura II melalui Program Bina Lingkungan,
memberikan bantuan berupa penyediaan fasilitas baru Pos Pelayanan Terpadu
(posyandu) sebesar Rp.142,4 juta untuk di wilayah kerja Bandara Sultan Thaha, tepatnya
di Kelurahan Tambak Sari Kecamatan Jambi Selatan, Provinsi Jambi, pada hari Rabu
tanggal 5 September 2012. Acara peresmian yang ditandai dengan penandatanganan prasasti
dan pengguntingan pita ini dihadiri oleh Anggota DPRD Kota Jambi, Walikota dan
segenap unsur muspida Kota Jambi, Ketua Tim Penggerak PKK, Camat, Lurah dan
Kepala Puskesmas setempat.
Program Bina Lingkungan ini diimplementasikan oleh
Angkasa Pura II di Jambi, sejak pengoperasian Bandara Sultan Thaha dialihkan dari
pemerintah kepada perseroan pada tahun 2007. Sejak pertama kali diluncurkan, total
dana Program Bina Lingkungan yang telah diberikan Angkasa Pura II di Jambi
telah mencapai Rp. 673,2 juta, dan khusus di tahun 2012 ini jumlah total dana yang
telah disalurkan sampai dengan bulan juli adalah sebesar rp 164.770.000,-.
Dalam sambutannya, walikota Jambi Dr H.R.
Bambang Priyanto memberikan apresiasinya sekaligus ucapan terimakasih kepada Angkasa
Pura II atas bantuan ini. Pada kesempatan yang sama, Direktur Utama Angkasa Pura
II berharap, keberadaan Posyandu Melati VI ini akan memberikan manfaat signifikan
kepada masyarakat dalam mengatasi masalah kesehatan, seperti kasus kurang gizi pada
balita, masalah pada ibu hamil, hingga mengantisipasi penularan penyakit sejak dini.
Opening Ceremony of new facilities integrated services posts (Posyandu) - Environmental
Development Assistance Fund by Angkasa Pura
II Jambi Branch
Angkasa Pura II through the Community Development Program, providing assistance in the provision of new facilities integrated services posts (Posyandu) amounting
to Rp.142, 4 million in the region of Sultan
Thaha Airport, Tambak Sari Village, District of South Jambi, Jambi Province, on
Wednesday, 5 September 2012. The opening ceremony marked by the signing of the
inscription and ribbon cutting was attended by Members of Kota Jambi Parliament,
the Mayor and all of the elements of Muspida Kota Jambi, Team Leader of PKK, District
Head, Village Chief and Head of the Local Health Center.
Community Development Program II is implemented by the Angkasa Pura II in Jambi,
since Sultan Thaha Airport operations transferred from the government to the
company in 2007. Since its launch, the total fund Community Development Program
by Angkasa Pura II in Jambi has reached the total number of Rp. 673.2 million ,
particularly in year 2012 the total amount of funds distributed through the
month of July amounted to Rp 164,770,000, -.
In his speech, the Mayor of Kota Jambi Mr. Dr H.R. Bambang Priyanto gave his
appreciation as well as gratitude to AP II for the grant. On the same occasion,
Director of Angkasa Pura II hope, the Posyandu will provide significant benefits
to the community in addressing health problems, such as malnutrition in young
children, problems in pregnant women, to anticipate the spread of the disease in
the early stage. (RW)
Terima kasih atas informasi yang sudah disampaikan sangat menarik gan !
BalasHapusCara Mengobati Kanker payudara
selamat dan sukses untuk posyandunya
BalasHapusobat jantung